Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2014

pensil dan kertas

Gambar
yey, aku bekerja! setelah bergulat lelah dengan aktivitas melamar kerja, dan benar sekali kata momy aku itu "saya dulu tidak pernah melamar kerja, pekerjaan yang melamar saya". akhirnya aku di lamar bekerja oleh tempat yang aku sukai. yupy, aku bekerja dengan pensil dan kertas. sesuai sekali seperti dulu, saat guru di sekolah dasar (saat itu aku kelas 1 SD) menyuruh semua muridnya bermimpi ingin menjadi apa setelah tumbuh besar, aku sendiri yang menjawab "saya ingin bekerja dengan pensil dan kertas" di tengah jawaban ingin jadi dokter, guru, polisi dan segala pekerjaan yang sudah aku kenali dulu. ibu guru pun menanyaiku dan aku membawa sebuah bukti, lembaran kertas HVS bergaris yang penuh dengan tulisanku dengan pensil, beliau tersenyum dan berkata "nisa mau jadi penulis?" aku yang tidak mengerti dan hanya mengangguk polos. Ibu Alm. Sudharini, nisa sekarang jadi penulis. ibu harus tersenyum ya disana, tapi nisa belum memenuhi satu janji, untuk m